situspuisi.blogspot.com merupakan Blog kumpulan puisi yang menyediakan contoh puisi pendek terbaik karya indonesia.

Showing posts with label Puisi Tentang Tuhan. Show all posts
Showing posts with label Puisi Tentang Tuhan. Show all posts

Doa Karya Chairil Anwar

DoaKepada pemeluk teguhTuhankuDalam termanguAku masih menyebut namamuBiar susah sungguhmengingat Kau penuh seluruhcayaMu panas sucitinggal kerdip lilin di kelam sunyiTuhankuAku hilang bentukremukTuhankuAku mengembara di negeri asingTuhankudi pintuMu aku mengetukAku...

Tapi Karya Sutardji Calzoum Bachri

Tapi Aku bawakan bunga padamu Tapi kau bilang masih Aku bawakan resahku padamu Tapi kau bilang hanya Aku bawakan darahku padamu Tapi kau bilang cuma Aku bawakan mimpiku padamu Tapi kau bilang meski Aku bawakan dukaku padamu Tapi kau bilang tapi Aku bawakan...
Copyright © 2025 situspuisi.blogspot.com | Powered by blogger.